Penggunakan Storyline untuk Public Service Obligation di Lembaga Pengelolahan Modal Usaha Kelautan dan Perikanan (LPMUKP)

Authors

  • Eva Setiyawati Akademi Televisi Indonesia
  • Sisca T. Gurning Akademi Telelvisi Indonesia

Keywords:

Public service obligation, storyline, lembaga pemerintah

Abstract

Lembaga pemerintah seperti Lembaga Pengelola Modal Usaha Kelautan dan Perikanan (LPMUKP) telah memanfaatkan teknologi informasi untuk memberikan layanan publik secara efektif. Pemanfaatan media sosial seperti sosial seperti YouTube, Instagram, Facebook, Twitter, dan MAXstream untuk menyebarluaskan informasi mengenai layanan dan program mereka. Pembuatan konten video Public Service Obligation (PSO) oleh pihak humas melalui proses produksi dengan mengunakan storyline pada pra produksi, yang harus melakukan riset mendalam serta pendekatan berbeda dari praktik jurnalistik tradisional untuk memastikan konten tersebut sesuai dengan kebutuhan layanan publik. Dengan pendekatan metodologi kualitatif, ditemukan fenomena penggunaan storyline dalam mengemas informasi sangat membantu dalam perencanaan liputan lebih matang sesuai dengan kebijakan lembaga pemerintah yang membuat informasi dengan kehati-hatian.

References

Bungin, Burhan. (2014). Penelitian Kualitatif. Komunikasi, Ekonomi, Kebijakan Publik dan Ilmu Sosial lainnya. Prenada Media Group. Jakarta

Fitriani, Yuni. (2017). Analisis Pemanfaatan Berbagai Media Sosial Sebagai Sarana Penyebaran Informasi Bagi Masyarakat. Jurnal AMIK BSI Bekasi. https://ejournal.bsi.ac.id/ejurnal/index.php/paradigma/article/download/22 20/1708

Herlina, Sisilia. (2015). Strategi Komunikasi Humas Dalam Membentuk Citra Pemerintahan di Kota Malang. Jurnal Ilmu Sosial dan Ilmu Politik Universitas Tribhuwana Tunggadewi Malang. Vol. 4, No. 3. https://media.neliti.com/media/publications/42441-ID-strategikomunikasi- humas-dalam-membentuk-citra-pemerintahan-di-kota-malang.pdf

Kovach, Bill dan Tom Rosentiel. (2001). ELEMEN-ELEMEN JURNALISME : Apa yang Seharusnya Diketahui Wartawan dan yang Diharapkan Publik. Institut Studi Arus Informasi. Jakarta.

Lani, Oktri Permata dan Benni Handayani. (2021). Peranan Humas Pemerintahan (Government Public Relations) dalam Menciptakan Reputasi Pemerintahan yang Baik. Jurnal Ilmu Komunikasi, IAIN Batusangkar dan Universitas Islam Riau. Vol. 9 No. 2, 2021. https://e-jurnal.lppmunsera.org/index.php/LONTAR/article/view/4071/188 9

Meiningsih, Siti. (2018). Memaksimalkan Penggunaan Media Sosial dalam Lembaga Pemerintahan. E-book Seri Literasi Digital Kominfo. Jakarta. https://indonesiabaik.id/public/uploads/post/2997/Memaksimalkan_Pengg unaan_Media_Sosial_dalam_Lembaga_Pemerintah.pdf

Nugrahini, Yuli. (2012). Analisis Kinerja Pelaksanaan Kewajiban Pelayanan Publik Bidang Angkutan Kereta Api Penumpang Kelas Ekonomi. Jurnal Perencanaan Wilayah dan Kota, hlm. 19 – 36Vol 23/No.1 April 2012. https://journals.itb.ac.id/index.php/jpwk/article/view/4116/2202

Prastowo, Ari Agung. (2020). Pelaksanaan fungsi pokok humas pemerintah pada lembaga pemerintah. Jurnal Universitas Padjadjaran Bandung. Vol. 5, No. 1, 2020, hal. 17-31. http://jurnal.unpad.ac.id/profesi-humas/article/download

Sadiman, Arief S. (2005). Media Pendidikan Pengertian, Pengembangan, danPemanfaatannya. Pustekkom Dikbud dan PT.Raja Grafindo Persada. Jakarta.

Thalassa T, Ian, Anthony Y. M. Tumimomor, dan Martin Setyawan. (2014). Perancangan Film Dokumenter Potret Wisata Kampung Tas Tanggulangin. Jurnal Fakultas Teknologi Informasi Universitas Kristen Satya Wacana Salatiga. https://repository.uksw.edu/bitstream/123456789/10434/2/T1_69200910_ Full%20text.pdf

Downloads

Published

2024-09-09

How to Cite

Setiyawati, E. ., & Gurning, S. T. (2024). Penggunakan Storyline untuk Public Service Obligation di Lembaga Pengelolahan Modal Usaha Kelautan dan Perikanan (LPMUKP) . Journal Visioner : Journal of Television, 4(2 Desember), 1–14. Retrieved from https://journal.atvi.ac.id/index.php/jurnal_visioner/article/view/57